Laman

Jumat, 29 Oktober 2010

Kecerdasan Buatan : Game Playing


Game playing (permainan game) merupakan bidang AI yang sangat populer berupa permainan antara manusia melawan mesin yang memiliki intelektual untuk berpikir. Bermain dengan computer memang menarik bahkan sampai melupakan tugas utama yang lebih penting. Komputer dapat bereaksi dan menjawab tindakan-tindakan yang diberikan oleh lawan mainnya. Ribuan macam permainan computer telah dibuat dan dikembangkan. Yang menarik untuk dibahas disini adalah permainan Othello atau yang biasa disebut dengan reversi. Betulkah computer dapat berpikir seperti manusia sehingga dapat bermain othello? Bagaimana suatu computer yang hanya mengenal on atau off (0 atau 1) dapat mengerti bermain othello. Papan, biji-biji- cakram (discs) dan langkah-langkah permainan diterjemahkan kedalam bahasa yang dimengerti oleh computer, sehingga computer dapat menganalisanya. Papan Othello dibagi kedalam suatu matrik, terdiri dari baris horizontal dan kolom vertical, sehingga suatu biji cakram tertentu dapat diketahui letaknya. Dan masih banyak lagi permainan lainnya yang tidak kalah menarik & banyak berpikir.
Beberapa Karakteristik dan Batasan Game untuk Game Playing:
Dimainkan oleh 2 (dua) pemain: manusia dan komputer. Para pemain saling bergantian melangkah.

  1. Perfect Information Game
    kedua pemain sama-sama memiliki akses pada informasi yang lengkap tentang keadaan permainan, sehingga tidak ada informasi yang tertutup bagi lawan mainnya.
  2. No Determined by Chances
    Tidak melibatkan faktor probabilitas, misalnya dengan menggunakan dadu.
  3. No Phsychological Factors
    Tidak melibatkan faktor psikologi, seperti "gertakan" (misalnya Poker)
  4. No Oversight Errors. Smart Opponen
    Lawan diasumsikan pintar juga, jadi jangan mengharap lawan khilaf, sehingga terjadi salah langkah.


Beberapa contoh permainan yang biasa digunakan sebagai contoh kasus Game Playintyle="font-family:courier new;">Last One Loses n

  • n-coins Grundy's Game
  • Slide-5
  • Tic-Tac-Toe
  • Checkers
  • Go 
  • Nim
  • Othello
  • Chess

 Download Materi Lengkap Disini

3 komentar:

Komentar